Kemarin nonton siaran langsung pertandingan badminton via live streaming YouTube. Dipikir-pikir menarik juga, dan akhirnya jadi coba-coba untuk tes gimana sih cara membuat siaran langsung alias live streaming sendiri via Youtube. Dapat beberapa cara di Google, tapi kebanyakan caranya cukup ribet, dan dijelaskan secara gamblang dan panjang lebar, padahal hanya memerlukan beberapa step saja. Bahkan ada yang mewajibkan untuk mempunyai 1000 subscribe. Yang boneng tuh? Yang terpenting adalah kita harus mempunyai account Google/Gmail/Youtube.
21 Oktober 2013
19 Oktober 2013
WBF Perlu Berbenah
Kemarin, di pertadingan QF (Quarter Final), 2 nomor China walkover dari turnamen SSP Denmark Open 2013. Yang walkover masing-masing adalah Lie Xue Rui yang akan berhadapan dengan sesama negaranya, Wang Shi Xian, serta /Yu Yang/ Wang Xiaoli yang juga akan bertemu dengan rekan senegaranya, Bao Yixin/Tang Jinhua. Sebenarnya cukup jelas alasan mereka walkover, yakni untuk menaikkan BWF ranking rekan senegaranya tersebut.
18 Oktober 2013
Cara Download Video Youtube Tanpa Aplikasi/Software
Cara download file (pastinya dalam bentuk film/video dong) YOUTUBE tanpa aplikasi/software tambahan seperti IDM (Internet Download Manager), Flashget, dsb. Caranya cukup tambahkan aja tulisan "ss" (tanpa tanda petik) sebelum kata youtube di URL nya. Misalnya http://m.youtube.com/... menjadi http://m.ssyoutube.com/...(jika dari PC, hilangkan "m" nya, karena "m" itu singkatan dari "mobile" khusus diakses dari ponsel) lalu tekan 'enter' deh! Setelah itu akan dibawa ke halaman baru, dan bisa pilih tipe video nya, seperti MP4 atau FLV dan ukuran pixel nya, setelah itu siap di download.
Semoga bermanfaat!
Semoga bermanfaat!
17 Oktober 2013
Pelatnas PBSI Akan Ubah Sistem Pelatihan
![]() |
Rexy Mainaky mengeluarkan kebijakan terkait PBSI. Tentunya beliau juga harus siap dengan konsekuensi apabila kebijakannya gagal berbuah manis. |
15 Oktober 2013
Timnas Indonesia Bermain Seri Melawan China AFC Cup 2015
![]() |
Sama-sama optimis tapi beda hasil. Tapi semoga bukan jual kecap. |
12 Oktober 2013
Hattrick Evan Dimas Loloskan Timnas Indonesia Ke Putaran Final Piala Asia U-19 2014
10 Oktober 2013
Tim Uber Indonesia Terancam Absen
![]() |
Tampak beberapa srikandi badminton Indonesia sedang bergaya dalam sesi latihan |
01 Oktober 2013
All About RRC
Hari ini tanggal 01 Oktober 2013, adalah hari kemerdekaan RRC (Republik Rakyat China) yang ke 64. Upacara Kenegaraannya biasanya dilakukan di Lapangan Tian anmen yang berada di pusat kota Beijing. Seperti tahun-tahun sebelumnya, setiap peringatan Hari Nasional, jalan menuju dan keluar lapangan tersebut ditutup untuk umum pada hari H, karena selain ada mengadakan upacara bendera, juga diadakan atraksi militer mereka. Jadi turis tidak bisa masuk untuk sementara waktu. Tapi saya tidak mau membahas lebih jauh soal Hari Nasional RRC ini.
Langganan:
Postingan (Atom)